Minggu, 21 Desember 2025

Zohran Mamdani, Syiahkah?



Oleh Shamsi Ali Al-Nuyorki* 

Ini sekedar sebuah respon singkat terhadap kicauan sebagian teman-teman di Indonesia tentang agama dan keyakinan Zohran Mamdani. Salah satunya yang paling banyak dipertanyakan adalah apakah benar jika Zohran itu adalah seorang penganut syiah? Pertanyaan atau pernyataan, bahkan sebagian telah sampai pada kesimpulan sekaligus penghakiman pada umumnya tanpa klarifikasi.

Jumat, 28 November 2025

BERKHIDMAH KEPADA MASYARAKAT



Berkhidmah kepada masyarakat adalah hal yang diperintahkan oleh Allah SWT sebagai bagian dan wujud syukur dan terima kasih kita kepada Allah:

وَأَحْسِنْ كَمَا أَحْسَنَ اللَّهُ إِلَيْكَ

"...dan berbuat baiklah (kepada orang lain) sebagaimana Allah telah berbuat baik kepadamu..."
(QS. Al Qashash: 77)

Kamis, 06 November 2025

Faktor Internal dan Eksternal Keterlibatan Ayah dalam Pengasuhan




(H-5 Hari Ayah Nasional)
@ Cahyadi Takariawan

Hari ini, Jumat 7 November 2025, adalah H-5 dari Hari Ayah Nasional yang diperingati setiap 12 November. Sebuah momentum untuk mengingatkan keterlibatan ayah dalam pengasuhan dan pendidikan anak.

Telah banyak studi mengungkap sejumlah faktor yang memengaruhi keterlibatan ayah dalam pengasuhan anak. Diketahui, terdapat faktor internal dan faktor eksternal.

Rabu, 05 November 2025

Sekuat Apa Engkau Berjuang untuk Menjaga dan Melindungi Anakmu Dari Api Neraka?




(H-6 Hari Ayah Nasional)
@ Cahyadi Takariawan

Hari ini, Kamis 6 November 2025, adalah H-6 dari Hari Ayah Nasional yang diperingati setiap 12 November. Sebuah momentum untuk mengingatkan keterlibatan ayah dalam pengasuhan dan pendidikan anak.

Sabtu, 18 Oktober 2025

Menjadi Burung Buta dan Lumpuh



Syaqiq Al-Balkhy, seorang zahid, bermaksud menggeluti dunia bisnis. Ia berpamitan kepada Ibrahim bin Adham, juga seorang zahid yang sangat wara'. 

Ibrahim berdoa agar Syaqiq diberkahi dalam bisnisnya, senantiasa zahid, dan melaksanakan ibadah dan dzikir. Namun, baru beberapa hari meninggalkan kampung halamannya, Syaqiq kembali. Ibrahim merasa heran dan bertanya, "Mengapa engkau kembali lagi?" 

Makna IHSAN



‎Pernahkah kamu melakukan sesuatu dengan sepenuh hati ? Bukan karena disuruh, bukan karena ingin dilihat, tapi karena kamu sadar : Allah SWT sedang melihatmu, inilah makna Ihsan.

‎Sebagaimana sabda Rasulullah SAW dalam hadis Jibril yang diriwayatkan oleh Umar bin Khattab :

Sabtu, 11 Oktober 2025

Kuliah Prof. Brian Yuliarto Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi




Namanya Prof. Brian. Jabatannya: Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi. Disingkat: Diktisaintek.

Kemarin, beliau memberi 'kuliah'. Di depan orang-orang penting dari seluruh Indonesia: para Wakil Rektor Bidang Kerja Sama. Tempatnya di kampus perjuangan itu, ITS Surabaya. Acaranya punya nama keren: FORWAREK.

Saya sebut 'kuliah' karena isinya memang begitu. Lugas. Langsung ke jantung persoalan. Seperti secangkir kopi pahit di pagi hari: membuat mata yang mengantuk jadi terbuka lebar.