Berkhidmah kepada masyarakat adalah hal yang diperintahkan oleh Allah SWT sebagai bagian dan wujud syukur dan terima kasih kita kepada Allah:
وَأَحْسِنْ كَمَا أَحْسَنَ اللَّهُ إِلَيْكَ
"...dan berbuat baiklah (kepada orang lain) sebagaimana Allah telah berbuat baik kepadamu..."
(QS. Al Qashash: 77)